
Case Study
29 Sep 2020
Frisian Flag Indonesia memangkas waktu rekrutmen sebesar 60% menggunakan Talentics
Frisian Flag Indonesia selalu membutuhkan Future Leaders untuk terus mengembangkan perusahaannya. Bersama Talentics, FFI dapat memangkas waktu rekrutmen hingga 60% dan cost saving hingga 70% dibandingkan proses mereka sebelumnya.